Cara Menambahkan Link di Posting Blog

, ,

link posting blog
Cara Menambahkan Tautan di Posting Blog (Link Building). Internal & External Hyperlinks.

LINK (tautan) adalah salah satu kelebihan dan kekuatan blog atau media online pada umumnya.

Link memudahkan pembaca menambah informasi dan membantu blogger untuk memberikan rujukan sumber kepada pengguna.

Link juga bernilai SEO bagi blog. Minimal ada satu tautan kedalam (internal link) dan tautan keluar (external link) di posting blog Anda.

Link Internal adalah tautan yang mengarah ke posting blog lainnya di blog sendiri.  Link eksternal adalah tautan yang mengarah ke posting blog selain blog kita. Contoh terbaik penggunaan link dalam postingan blog adalah situs Wikipedia.

Contoh Link Eksternal: BATIC Sports
Contoh Link Internal: Menambahkan Video ke Posting Blog

1. Saat menulis posting, "Select All" kata atau kalimat yang akan diberi link.
2. Klik menu "Link" di atas.
3. Masukkan URL atau alamat link di kolom yang tersedia.

Cara Menambahkan Link di Posting Blog

Cara Menambahkan Link di Posting Blog


Referensi: Link to other website.

» Thanks for reading: Cara Menambahkan Link di Posting Blog
Previous
« Prev Post
    The Comments

0 comments:

Post a Comment